** Kasihku Tak Sampai **
Musnah
suara alam menakutkan
suara hati menyedihkan
suara mulut menjengkelkan
aku sudah tidak ingin mendengar apapun
aku ingin marah
aku ingin benci
aku ingin menangis
musnah musnah dirimu
aku tidak mau bertemu
musnah musnah jangan lagi datang di hidupku
Musnah
suara alam menakutkan
suara hati menyedihkan
suara mulut menjengkelkan
aku sudah tidak ingin mendengar apapun
aku ingin marah
aku ingin benci
aku ingin menangis
musnah musnah dirimu
aku tidak mau bertemu
musnah musnah jangan lagi datang di hidupku
** Lelaki yang tak sempurna **
Memang aku akui
Soal materi aku tak banyak memiliki
Tapi jika bicara tentang kesetiaan
Akulah sang pemenang
Aku bukan seorang puitis yang
Yang pandai merangkai kata
Bukan juga penyair kesepian
Yang di tinggal kekasih
Karena aku hanyalah
Lelaki yang tak sempurna
** Kesedihan **
Tanpanya…
Aku terasa lemah..
Setelah ku tau bahwa kau pergi khianatiku
Aku bak raga tanpa nyawaa..
Hilang semua daya dan kekuatanku tuk dapat bangkit jalani kehidupan ini..
Aku tau bahwa tanpanya aku masih punya kehidupan
Namun hatiku tak mampu jalani kehidupan ini jika tanpa dia..
Tuhan…
Tolong laah aku….
jika memang bukan dia yang terbaik untukku..
Maka ikhlaskan lah hati ini tuk menerima kepergiannya..
Tuhan..
Bangkitkan laah aku dari keterpurukan ini..
Kuatkan hati hamba dalam menerima kenyataan pahit ini..
Dan jangan laah engkau biarkan orang lain merasakan hal yang sama sepertiku..
Dan semoga hal yang telah aku alami ini mampu memberi makna hidup
Baik untuk orang-orang yang menyayangiku maupun membenciku….
** KEHILANGAN **
Lukas Gentara
Di hadapan malam ini, yang penuh dengan pratanda dan bintang.
Untuk pertamakalinya aku merasakan benar-benar kehilangan. Kau!
Aku yang kini merasa paling sendiri, paling sepi, paling sunyi,
berdiri di tempat paling nyeri.Kehilanganmu seperti kehilangan separuh hidup.
Seperti pemain drama linglung di panggung.
Lupa nama lupa peran, lupa adegan.Lupa skenario, lupa kembali menjadi diri sendiri....
Ah, baiklah. Supaya semuanya lekas berakhir maka kupersingkat saja.
Memang Aku yang salah Mengartikan.
Kenyataan adalah mimpi yang kosong.
Seperti harapan yang berakhir menjadi sebuah lelucon yang tidak lucu.
Memang aku akui
Soal materi aku tak banyak memiliki
Tapi jika bicara tentang kesetiaan
Akulah sang pemenang
Aku bukan seorang puitis yang
Yang pandai merangkai kata
Bukan juga penyair kesepian
Yang di tinggal kekasih
Karena aku hanyalah
Lelaki yang tak sempurna
** Kesedihan **
Tanpanya…
Aku terasa lemah..
Setelah ku tau bahwa kau pergi khianatiku
Aku bak raga tanpa nyawaa..
Hilang semua daya dan kekuatanku tuk dapat bangkit jalani kehidupan ini..
Aku tau bahwa tanpanya aku masih punya kehidupan
Namun hatiku tak mampu jalani kehidupan ini jika tanpa dia..
Tuhan…
Tolong laah aku….
jika memang bukan dia yang terbaik untukku..
Maka ikhlaskan lah hati ini tuk menerima kepergiannya..
Tuhan..
Bangkitkan laah aku dari keterpurukan ini..
Kuatkan hati hamba dalam menerima kenyataan pahit ini..
Dan jangan laah engkau biarkan orang lain merasakan hal yang sama sepertiku..
Dan semoga hal yang telah aku alami ini mampu memberi makna hidup
Baik untuk orang-orang yang menyayangiku maupun membenciku….
** KEHILANGAN **
Lukas Gentara
Di hadapan malam ini, yang penuh dengan pratanda dan bintang.
Untuk pertamakalinya aku merasakan benar-benar kehilangan. Kau!
Aku yang kini merasa paling sendiri, paling sepi, paling sunyi,
berdiri di tempat paling nyeri.Kehilanganmu seperti kehilangan separuh hidup.
Seperti pemain drama linglung di panggung.
Lupa nama lupa peran, lupa adegan.Lupa skenario, lupa kembali menjadi diri sendiri....
Ah, baiklah. Supaya semuanya lekas berakhir maka kupersingkat saja.
Memang Aku yang salah Mengartikan.
Kenyataan adalah mimpi yang kosong.
Seperti harapan yang berakhir menjadi sebuah lelucon yang tidak lucu.
** SENDIRI TIADA ARTI **
Oleh : Mahrus Sholeh*
Sendiri…………Terpaku Tak Sadarkan Diri
Diam Tanpa Kata Di Alam Hampa
Ku Termenung Tatapan Kosong
Menyibak Wajah Layuku Yang Sudah Usang
Sendiri…………Terdiam Dalam Lamunan Melayang
Tertunduk Dalam Anganan Belaka
Ku Berdiri Tanpa Tujuan Arah
Ku Berjalan Melangkah Dengan Asa Yang Membuncah
Sendiri………..Tanpa Kawan Penenang Angan
Tanpa Lawan Penjebak Amarah
Terbayang Dalam Sandiwara Pikiran
Akan Asa Yang Melayang
** Batin **
oleh Yulianti Megantari
Langit Hitam
gumpalan awan berkerumunan
gemuruh saling bersahutan
bertemankan hujan
yang perlahan
membasahi bumi pertiwi
Lampu kupejamkan
sembari menyebrangi sepi
menanti bulan di atas kuburan
menunggu maut yang sebentar lagi menjemput
Yang kubawa hanya perih
yang ku ucap hanya pedih
yang ku catat hanya sakit
hatiku penuh luka
Luka abadi yang kau berikan padaku
Ditulis Oleh : Unknown ~ Berbagi Itu Indah
Terima kasih telah membaca artikel tentang Kumpulan Puisi Sedih. Kata Mas Dewa, Sobat diperbolehkan mengcopy paste atau menyebar-luaskan artikel ini, namun jangan lupa untuk meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya yah..